Al-Iman Jamaluddin Ibnul Jauzi, sebagai ulama yang sangat menonjol, menulis kitab Minhajul Qashidin yang amat lengkap bahasanya dan luas cakupannya. Di dalamnya terkandung uraian yang amat bermanfaat terhadap masalah-masalah yang lekat dengan kehidupan keseharian. Mengingat besarnya kandunagn dari kitab beliau, maka Ibnu Qudamah pun menyajikan mukhtashar (ringkasan) ini yang di dalamnya terkand…
Hampir bisa dipastikan, setiap orang apakah dia orang awam maupun cendekiawan, golongan materialis maupun spritualis, dibuat penasaran oleh masalah roh. Karena alam roh merupakan hakekat yang ada tapi tidak ada, atau tidak ada tapi ada. Jadi semacam alam maya, antara ada dan tiada. Yang pasti menurut islam, roh itu ada dan memiliki hakikat, karakter dan sifat, bisa merasakan kesedihan dan kegem…
Menjadi penghuni surga merupakan dambaan bagi semua orang. Surga sendiri memang sebuah kenikmatan yang disediakan oleh Allah bagi orang-orang Shaleh. Mereka pun tak mengetahui seberapa besar kenikmatan itu secara pasti, tidak pernah melihat dengan kasat mata, namun hanya didengar melalui telinga. Mereka semua berlomba-lomba mempertajam keimanan, mengingat tentang kekuasaan Tuhan, serta semangat…