ektor ketenangakerjaan merupakan sektor yang penting untuk digarap, mengingat kualitas dan kuantitasnya dibutuhkan dalam pembangunan. Tenaga kerja yang berkualitas adalah yang memiliki karakteristik keterampilan bekerja dan wawasan pengetahuan yang luas, profesional, produktif dan memiliki etos kerja tinggi. Sistem pelatihan ketenagakerjaan yang tepat dengan memadukanpendidikan formal, pelatiha…