Psikologi memengaruhi begitu banyakn aspek kehidupan manusia, sehingga penting juga akiranya untuk memperdalam diri dalam disiplin ilmu psikologi walaupun hanya mengetahui fakta-fakta dasarnya. Pelajaran psikologi dapat memberikan pengertian yang lebih baik tentang sebab-sebab mengapa orang berpikir dan bertindak, dan memberikan pandangan untuk menilai sikap dan reaksi yang kita lakukan.Singkat…
Psikologi perkembangan membicarakan perkembangan psikis manusia dari masa bayi sampai masa tua. Adapun objek psikologi perkembangan adalah perkembangan manusia sebagai person. Psikologi perkembangan ini mencakup psikologi anak, psikologi puber dan adolensi (psikologi pemuda), psikologi orang dewasa, dan psikologi orang tua.
Buku ini akan membahas perkembangan pemikiran psikologi dari mulai zaman Yunani kuno, Masa Helenistik, Abad pertengahan, Masa renaissance, awal berdirinya psikologi modern, sampai dengan psikologi pada awal abad ke-21. Berbagai aliran pepikiran psikologi juga di bahas dari mulai strukturalisme, fungsionalisme, psikologi gestalt, Behaviorisme, Psikoanalisis, psikologi kognitif, psikologi humanis…
Buku ini disusun terutama bagi praktisi konseling atau profesi perbantuan dalam penyelenggaraan praktik konseling SFBC. Penyusunan ini bertujuan dalam rangka penelitian untuk memberikan pemahaman maupun wawasan maupun pemandu awal, terutama bagi para mahasiswa jenjang sarjana, ataupun pascasarjana bidang bimbingan konseling/psikologi, konselor pendidikan, psikologi sekolah, dan pekerja sosial d…
Buku ini ditulis dengan maksud menjadi sebuah referensi dalam pembuatan instrumen pengukuran psikologi dengan ciri pendekatan yang langsung pada kerja penyusunan skala yang umumnya dilakukan dalam banyak penelitian di perguruan tinggi. Selain itu dimaksudkan sebagai semacam buku pada praktis bagi para perancang dan penyusun teoretik dan psikometrik sedapat mungkin dihindari. Bidang aplikasinya …
Dalam psikologi ada enam pendekatan teoritis, yaitu pendekatan perilaku, pendekatan psikodinamika, pendekatan humanistik, pendekatan kognitif, pendekatan sosial, dan pendekatan biologi. Setiap pendekatan memiliki fokus perhatian pada aspek fenomena psikologis yang berlainan, misalnya perilaku, emosi, dan pemikiran. masing-masing pendekatan menekankan pengaruh yang berbeda-beda pada manusia, mis…
Buku ini ditulis khusus mengenai tes prestasi. Pengembangan tes psikologi tentu mencakup berbagai jenis tes psikologi lainnya dengan segala aspek psikometrisnya. Karena itu, tentulah buku sederhana ini dapat dikatakan baru merupakan segayung sumbangan pada samudera ilmu mengenai tes prestasi khususnya dan mengenai konstruksi tes pada umumnya
Berpikir logis adalah kemampuan dasar yang harus dimiliki setiap mahasiswa sebagai calon sarjana atau ilmuwan. Kemampuan ini membekali mahasiswa dengan keterampilan berpikir secara benar, kritis sesuai dengan kaidah berpikir. Untuk itu , mata kuliah Dasar Logika diberikan di hampir seluruh program studi di setiap perguruan tinggi. Buku ini berisi materi dasar yang harus dipahami mahasiswa sebag…
Buku ini bagian I berisi mengenai tentang Performasi Maksimal dan Performasi Tipikal, serta bab mengenai Statistika Dasar karena dirasakan perlu untuk membekali sebagian pembaca yang belum cukup akrab dengan statistika. Pada bagian II mengenai Validitas dan Diferensial. Sedangkan untuk bagian III mengenai Teori Respons Aitem,.
Apakah Anda tahu bagaimana watak Anda? Apakah Anda tahu potensi apa yang Anda miliki? Apakah Anda tahu kekurangan dan keburukan Anda? Apakah Anda tahu apa tujuan hidup Anda? Apakah Anda sudah mencintai diri Anda sendiri? Setiap manusia tercipta dengan kelebihan dan kelemahan masing-masing. Setiap individu mempunyai keunikannya sendiri. Oleh karena itu, tidak seharusnya seseorang membandingka…
Mantra yang ditulis kembali dalam buku Mantra Orang Jawa ini berasal dari berbagai sumber, lisan maupun tulisan, yang umur dan asal-usulnya tidak mungkin lagi – dan tidak juga perlu – ditelusuri. Konon, di zaman lampau mantra memiliki kekuatan yang bisa dimanfaatkan untuk berbagai keperluan hidup sesuai dengan maksudnya. Dalam buku ini Sapardi Djoko Damono telah menjadikannya puisi saja, t…
"Dahulu kala, orang Mars berjumpa dengan orang Venus. Mereka jatuh cinta dan menjalin hubungan yang membahagiakan karena mereka saling menghormati dan menerima perbedaan-perbedaan mereka. Kemudian mereka tiba di Bumi dan mulai menderita amnesia. Mereka lupa bahwa mereka berasal dari planet yang berlainan Men Are from Mars, Women Are from Venus merupakan sarana untuk mengembangkan hubungan yang…
Ke mana pun kita melayangkan pandang, UMKM?Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah?selalu hadir. Dari petani cabai hingga pemilik bengkel, UMKM menyediakan lapangan kerja terbanyak sekaligus alat terbaik untuk pengentasan kemiskinan dan pemerataan ekonomi. Namun, kuantitas tak selalu bertumbuh selaras dengan kualitas. Lantas, adakah formula ideal untuk menaikkan kelas UMKM di Indonesia? Dee Lestari, s…
Buku ini berisi untaian pemikiran dari para filsuf, psikolog, dan guru spiritual yang menggambarkan pelbagai macam hal, yang membuka mata hati kita bagaimana cinta dan hubungan dapat membantu menggugah naluri kebebasan yang melekat dalam diri setiap insan.
mengenal keunggulan anak dengan cara mutakhir
Pengalaman memberi tahu kita bahwa kondisi emosional seseorang sangat mempengaruhi pendekatan kita terhadap kehidupan, dan ketika pengaruh negatif memberi beban berlebihan pada pertahanan alami tubuh dan pikiran kita, maka kita akan jatuh sakit. Penelitian terkini menunjukkan bahwa kaitan antara emosi-pikiran dan tubuh bersifat timbal balik; satu mempengaruhi yang lain. Juga sudah terang bah…
Tulisan ini merupakan kumpulan catatan pribadi penulis yang dikumpulkan kembali dari berbagai catatan pribadi, blog, social media dan sumber sumber lain. Wording yang digunakan lebih pada suara hati yang penulis sajikan dalam gaya bahasa bebas dalam memandang dan melihat sekelilingnya. Bagaimana penulis memandang cinta, wanita dan kehidupannya sebagai buah karunia Gusti Allah penguasa alam …
Melangitkan doa untuk cinta adalah sebaik-baik mencintai dengan cara yang baik. Aku mencintaimu dalam diamku. Meski diam, bukan berarti aku tidak memperjuangkan. Untukmu, seseorang yang akan menjadi pelengkap takdirku. Meski, untuk sementara kita terpisah jarak, waktu, dan ruang semesta. Semoga kita dipeluk oleh doa yang sama. Aku tidak mengkhawatirkan kita yang saat ini belum jumpa. Karena aku…