Text
Dinamika Olahraga & Pengembangan Nilai
Isi buku mi terdiri dan tiga bab dan dikembangkan untuk
bahan ajar bagi mahasiswa PJKR yang isinya meliputi:
BAB 1 DINAMIKA OLAHRAGA DAN PENGEMBANGAN
NILAI, berisikan tentang [1] AEROBIK terdiri dan
(a) memahami aerobik, (b)-faktor-faktor yang
mempengaruhi aerobik dan (c) tes lapangan kebugaran
aerobic; [2]. PEREGANGAN OTOT terdiri dan (a)
peregangan, (b) fungsi otot kontraksi otot, dan (c)
karakteristik otot dan [3] KELENTUKAN.
BAB 2 DINAMIKA OLAHRAGA berisikan tentang [1]
teori [2] ilmu keolahragaan; dan [3] pembangunan
olahraga
BAB 3 PENGEMBANGAN NILAI berisikan tentang
[1]KEDUDUKAN PENDIDIKAN JASMANI DALAM
PEMBINAAN AHLAK terdiri dan (a) olahraga sebagai
pendidikan, (b) pendidikan jasmani sebagai pendidikan,
(c) perbandingan antara pendidikan olahraga dengan
pendidikan jasmani, (d) pç.ndidikan jasmani dan (e)
pendidikan nilai. [2] BUDAYA OLAHRAGA terdiri dan (a)
teori kontak sosial dan (b) teori eksperimen diri. {3} ADAT ISTIADAT;
{4} SISTEM PENDIDIKAN
Tidak tersedia versi lain