Image of PUBLIC SPEAKING

Text

PUBLIC SPEAKING



Mata kuliah ini membahas tentang teknik dan cara tampil di depan umum, mulai dari berbicara sebagai Master of Ceremony (MC), sebagai presenter televisi dan radio, pidato, hingga presentasi. Pembahasan diawali tentang sejarah dan perkembangan retorika, proses dan komponen komunikasi, teori komunikasi dalam public speaking, media massa, khalayak public speaking, persiapan presentasi, alat bantu presentasi, penulisan naskah presentasi dan diakhiri dengan ulasan mengenai evalusi public speaking. Melalui mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mempunyai kemampuan untuk tampil sebagai komunikator yang baik dalam public speaking.


Ketersediaan

P09304S808.01 HEN pTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
808.01 HEN p
Penerbit Universitas Terbuka : Tangerang Selatan.,
Deskripsi Fisik
500 hal.: ill.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789790118515
Klasifikasi
808.01 HEN p
Tipe Isi
text
Tipe Media
unspecified
Tipe Pembawa
unspecified
Edisi
Kedua
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini