Awalnya adalah sabda Rasulullah, "Sungguh Konstantinopel akan ditaklukkan. Sebaik-baik pemimpin adalah penakluk dan sebaik-baik pasukan adalah pasukannya." (HR. Ahmad) Sekitar 800 tahun lamanya, mimpi indah ini tersimpan rapi dalam lembaran-lembaran kitab hadits. Bukan tidak ada yang berminat menjadi pahlawannya. Sudah banyak. Nahkan, sekitar 11 kali percobaan telah dilakukan oleh tokoh-toko…
Kitab Kebijaksanaan Orang-orang Gila ini adalah karya masterpiece tentang sejarah kegilaan dalam Islam. Ditulis lebih dari 1000 tahun yang lalu, penulisnya adalah Abu al-Qosim an-Naisaburi (w. 1016 M), seorang ahli tafsir dan hadis, sejarawan sekaligus sastrawan terkemuka di zamannya. Semua tokoh yang diceritakan dalam kitab ini bukanlah tokoh fiktif. Ini kisah nyata tentang orang-orang yan…
Buku Rijlun haular Rasl ini memiliki beberapa keistimewaan, yang membuatnya semakin populer dan melekat di hati banyak orang, di antaranya: Ditulis dengan gaya sastra yang halus, sehingga dengan itu Penulis mampu mentransfer cerita para sahabat kepada pembaca dengan pemaparan yang menarik dan tidak membosankan. Didukung pula dengan teknik bahasa yang piawai dalam pemilihan kalimat yang mampu…
Di balik gagahnya seorang kesatria, pasti ada sosok guru yang mendidik dan melatihnya dengan sabar dan gigih. Seperti itulah kiranya Shalahuddin Al-Ayyubi dan Nuruddin Zanki. Kisah Shalahuddin Al-Ayyubi tidak akan lengkap tanpa kisah gurunya, Nuruddin Zanki. Banyak ilmu pengetahuan, keterampilan, dan ketangkasan milik Shalahuddin Al-Ayyubi yang diwariskan dari Nuruddin Zanki. Shalahuddin Al-…
Kisah Zulkarnain (Dzulqarnain) Agung sangat familier dalam khazanah Islam. Al-Quran menyebutkannya secara khusus dalam surah al-Kahfi. Sejumlah hadis Nabi juga menyinggungnya. Namun, seperti kisah-kisah lainnya—misalnya, Ashabul Kahfi (penghuni gua)—al-Quran tidak secara detail menjelaskan apakah ia nama diri atau hanya gelar (dzu: pemilik, al-qarnain:dua tanduk). Tak pula disebutkan kapan …