Ilmu pengetahuan murni dan ilmu pengetahuan terapan merupakan dua hal yang saling berhubungan satu sama lain. Ilmu terapan tidak akan bisa berkembang tanpa adanya ilmu pengetahuan murni, dan sebaliknya ilmu pengetahuan murni membutuhkan ilmu terapan untuk menyediakan fasilitas dan peralatan penelitian yang akurat. Fisika terapan merupakan ilmu pengetahuan yang penting bagi pembaca karena men…
Buku ini membahas teknik tegangan tinggi, yakni salah satu bidang ilmu teknik elektro yang bersumber pada ilmu dasar fisika. Gejala fisika dari media gas dan plasma, serta bahan isolasi padat dan cair, tidak dapat benar-benar dipahami hanya melalui analisis teori. Pengajaran dan penelitian dalam bidang ini masih sangat bergantung pada pengetahuan tentang teknik eksperimenal, sebagai prasyarat u…
Rangkaian listrik dan rangkaian elektronika karena merupakan tahap yang lebih lanjut dari pembelajaran elektronika. Buku jilid pertama ini berisi pokok pokok bahasan yang diarahkan untuk membangun.
erkait Fisika Bangunan, desain arsitektur berkaitan erat dengan kenyamanan termal, visual, dan audial. Buku Fisika Bangunan 1 ini menyajikan pembahasan yang berhubungan dengan pengendalian termal serta solar chart & sirip penangkal sinar matahari (SPSM) untuk mendukung kenyamanan termal, yang dibuka oleh pembahasan iklim, cuaca, dan arsitektur. Selain itu, dibahas penghawaan alami untuk menduku…