Java merupakan salah satu bahasa pemrograman masa depan. Oleh karena itu, penting bagi kita untuk mulai mengenal Java sejak dini. Buku ini membantu pembaca yang ingin mengenal Java dengan pendekatan tutorial. Berbeda dengan buku Java lainnya yang mengupas lewat metode referensi, Anda justru akan diajak untuk membuat aplikasi-aplikasi ringan dan praktis secara langsung.
Buku ini menyajikan kiat dan jurus kilat menjadi programmer profesional Java dengan Borland JBuilder 2006 Enterprise. Buku ini membahas bagaimana membuat aplikasi berbasis GUI, multiform, database, dan event-event dari setiap komponen GUI secara cepat, lengkap dengan aplikasi-aplikasi contoh. Materi buku ini diharapkan dapat menjadi pemacu semangat para pemula dalam mendalami dan beralih ke bah…
Java merupakan bahasa pemrograman yang saat ini sedang “naik daun” dan banyak digunakan oleh para programmer dan software developer untuk mengembangkan berbagai tipe aplikasi, mulai dari aplikasi console, aplikasi desktop, applet (aplikasi yang berjalan di lingkungan web browser), sampai ke aplikasi-aplikasi yang berskala enterprise. Untuk memenuhi kebutuhan tipe aplikasi yang beragam terse…
Anda ingin membuat sendiri aplikasi Java pada Handphone Anda ?, buku ini adalah solusinya. Melalui buku ini Anda akan diajak untuk bisa memahami konsep pemrograman Java pada perangkat Handphone sekaligus belajar membuat sendiri aplikasi Java. Anda akan belajar bagaimana membuat menu aplikasi, konsep penanganan error, menampilkan gambar, memutar audio, membuat kalender, menampilkan informasi me…
Pemrograman PHP sangat identik sebagai bahasa pemrograman dalam membuat website.Namun,dengan bantuan JavaScript,PHP juga bisa digunakan untuk membuat aplikasi layaknya aplikasi dekstop yang ciri khasnya dalam melakukan operasi database dilakukan dalam satu halaman saja.Dalam buku ini akan dibahas mulai dari dasar-dasar JavaScript,JavaScript HTML DOM,Penggunaan AJAX di jQuery,Basis Data dan Que…