Buku ini juga menjelaskan pemrograman dan cara kerja komprosesor Numerik (8086/8088, 80186/80188, 80286, 80386, 80486, Pentium Pro, dan Pentium II) yang berfungsi dalam suatu sistem untuk menyediakan sistem perhitungan Floating-point
Salah satu komponen yang berperan penting dalam perakitan komputer adalah mikroprosesor. Perkembangan mikroprosesor berjalan pesat seiring dinamika teknologi komputer.
Buku literatur di bidang mikroprosesor ataupun interfacing yang ditulis dalam Bahasa Indonesia (bukan terjemahan) termasuk langka di tanah air ini. Sementara itu kebutuhan para mahasiswa teknik, engineer ataupun teknisi akan materi mikroprosesor dan interfacing yang ditulis secara saintifik dan dalam bahasa ibu adalah relatif sangat besar. Di buku ini akan Anda jumpai bahasan-bahasan yang meli…
Mikroprosesor Intel telah diterapkan secara luas dalam banyak bidang elektronika, komunikasi, sistem kontrol, dan sistem komputer desktop. Buku ini merupakan suatu referensi yang sangat praktis bagi orang yang tertarik pada semua aspek pemrograman, bahasa assembly dan interfacing, khususnya pada kerabat mikroprosesor intel. Penulisnya, Barry B. Brey, adalah salah satu penulis utama Amerika yang…