Masing-masing sistem operasi Windows, Mac, maupun Linux memiliki seluk-beluk yang berbeda satu sama lain. Agar tidak tersesat dalam mengarungi ketiga OS tersebut,
Buku Sistem Operasi (Revisi 5) memuat konsep-konsep dan teknik-teknik dasar yang terdapat di sistem operasi. Konsep-konsep dasar yang dibahas di buku ini merupakan prasyarat awal untuk pemahaman inti pokok yang terdapat di sistem operasi. Buku ini membahas konsep-konsep pokok dari subsistem-subsistem (komponen-komponen) sistem operasi, yaitu: • Sekilas model sistem komputer • Manaj…
Mungkin Anda belum pernah sebelumnya mengenal Sun Microsystem, tetapi anda mungkin familiar dengan bahasa pemrograman Java, bahasa pemrograman yang populer pada era internet sekarang di mana sangat memudahkan developer-nya dengan karakteristik write once, run anywhere, artinya Anda cukup membuat dan meng-compile program Anda pada platform yang Anda sukai (misalnya Windows), dan Anda bisa jalank…