Buku ini berisi mengenai pembahasan konsep dasar psikiatri, konsep dasar normalitas, etiologi gangguan jiwa, psikodinamika manusia, simptomatologi gangguan jiwa, gangguan persepsi, gangguan perhatian, gangguan mengingat, gangguan orientasi, gangguan berpikir, gangguan emosi, gangguan kesadaran, gangguan psikomotor, gangguan kepribadian, pengobatan dalam ilmu kedokteran jiwa.
Sebagai kitab yang berisi aneka hikmah dan pengetahuan, Al-Quran memuat di antaranya beragam rahasia pengobatan. Nah, buku yang satu ini meyakinkan kita bahwa setiap penyakit ada obatnya: tinggal digali dan diterapkan saja apa yang tertera dalam kitab suci untuk meraih kemujaraban kandungannya bagi kesehatan. Pembahasan dimulai dari keajaiban organ tubuh manusia mulai dari jantung, paru-…
Panduan Terapan Merawat Kesehatan dan Mengobati Penyakit secara Aman, Holistik, dan Menenteramkan Hati Berbasis Pengobatan Herbal Thibbun Nabawi (Menurut Ajaran al-Qur'an dan as-Sunnah) Sebagai seorang dokter medis (alumnus Fakultas Kedokteran UGM), saya pernah me-ngalami sakit dan sudah saya obati secara medis lama sekali, namun belum juga ada hasilnya. Setelah saya menjalani terapi herbal …