Studi mengenai perkembangan merupakan bidang yang selalu berkembang. Bidang perkembangan manusia berfokus pada studi ilmiah dari proses perubahan yang sistematis dan keseimbangan pada individu. Studi ini merupakan bidang interdisiplin ilmu. Di dalamnya termasuk psikologi, psikiatri, sosiologi, antropologi, biologi, genetika, ilmu tentang keluarga (studi interdisiplin mengenai hubungan keluarga)…
Studi mengenai perkembangan merupakan bidang yang selalu berkembang. Bidang perkembangan manusia berfokus pada studi ilmiah dari proses perubahan yang sistematis dan keseimbangan pada individu. Studi ini merupakan bidang interdisiplin ilmu. Di dalamnya termasuk psikologi, psikiatri, sosiologi, antropologi, biologi, genetika, ilmu tentang keluarga (studi interdisiplin mengenai hubungan keluarga)…
Segala keunikan dan kerumitan elemen dalam bentuk yang terdapat pada diri seseorang, menjadikan manusia sebagai ciptaan dengan keindahan kompleksitas misterius yang menantang bagi para pakar sepanjang zaman. Upaya untuk menghadirkan pemahaman komprehensif, sistematif, serta universal tersebut telah melahirkan teori dan karya besar dengan jumlah dan kompleksitas yang nyaris sama. Buku ini mengha…