Text
Kedudukan Akal Dalam Islam
Fungsi akal dalam Islam menjadi permasalahan, sebab pengetahuan yang diperoleh melalui akal umumnya bersifat relatif, mungkin benar, mungkin salah karena pengetahuan yang diperoleh dengan cara tersebut dianugrahkan Tuhan kepada manusia dengan memakai kesan kesan yang diperoleh pancaindra sebagai bahan pemikiran untuk sampai kepada kesimpulan kesimpulan.
Tidak tersedia versi lain