Olahraga bola voli adalah olahraga yang sangat populer dan digemari masyarakat Indonesia, baik daerah kota sampai ke pelosok daerah. Fasilitas yang cukup sederhana menjadi salah satu pilihan olahraga di masyarakat daerah. Akan tetapi sumber daya manusia yang kurang ditambah minimnya informasi tentang manajemen penyelenggaraan pertandingan membuat penyelenggaraan turnamen bola voli di daerah tid…
Seni Tari merupakan salah satu cabang seni yang paling mendasar dalam pembelajaran PAUD. Hal ini karena anak adalah pribadi yang menyukai keindahan, kessenangan, kegembiraan, dan di sisi lain, seni mampu memenuhi kebutuhan dasar anak tersebut. Selain itu seni tari dapat mengembangkan aspek – aspek perkembangan anak, yaitu aspek motorik, kognitif, sosial – emosional, dan bahasa. Yang perlu d…
Buku ini menggambarkan dan menjelaskan konsep bagaimana melatih fisik yang sesuai dengan kebutuhan dan tuntutan dalam setiap cabang olahraga. Diawali dengan menuangkan konsep dasar hakikat pelatihan kondisi fisik berbasiskan keilmuan olahraga yang menunjang pemahaman bagi para pelatih dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya dengan benar dan baik. Buku ini juga membahas tentang munculn…
Pada edisi keempat ini terdapat satu bab yang ditambahkan yaitu tentang "Pengenalan : Organisasi dan Arsitektur Komputer". Bab ini ditambahkan pada awal buku sebagai pengenalan, semacam warming up konsep organisasi dan arsitektur komputer. Dalam Bab I ini dibahas secara umum konsep arsitektur dan organisasi komputer serta cara pandang terhadap perangkat keras dan perangkat lunak sistem komputer…
Paradigma pendidikan seni sebagai pendidikan yang humanis menekankan pentingnya pelestarian eksistensi manusia, dalam arti membantu manusia lebih manusiawi, lebih berbudayan sebagai manusia yang utuh berkembang menyangkut daya cipta (kognitif), daya rasa (efektify, dan daya karsa (konatif). Singkatnya, educate the head, the heart, and the hand!. Memandang, manusia lebih pada sisi kehidupan psik…
Untuk mencapai prestasi maksimal, ada 4 komponen yang harus dilatihkan pada atlet yakni fisik, teknik, taktik, dan mental. Keempat komponen tersebut saling berkaitan, dan apabila salah satu tidak dilatihkan maka prestasi maksimal akan sulit dicapai. Oleh sebab itu, agar pelatihan dapat dilaksanakan dengan baik, maka pelatih harus mengetahui cara-cara tentang melatih keempat komponen tersebut. …
Motto keolahragaan : "Mensana In Coporesano", meruapakan kebutuhan hidup yang bermuara pada manusia yang mempunyai Jasmani Yang Sehat, sehingga terdapat Jiwa Yang Kuat. Pengertian umum olahraga akan memberikan kekuatan fisik serta membentuk jiwa dan kepribadian yang tangguh dalam menghadapi perubahan dan persaingan. Menumbuhkan kreatif dalam mencari keluar dari setiap masalah yang kompleks. Ilm…
Judo, olahraga yang digunakan oleh orang Jepang pada zaman dahulu dalam perkelahian tangan kosong dan saat ini telah populer di dunia. Ini adalah suatu jenis gulat yang dapat diikuti oleh semua orang, baik orang tua dan muda, laki-laki dan perempuan. Menghemat tenaga atau efisiensi energi merupakan salah satu prinsip dalam judo. Seorang pejudo yang andal harus berusaha mengalahkan lawannya deng…
Judo, olahraga yang digunakan oleh orang Jepang pada zaman dahulu dalam perkelahian tangan kosong dan saat ini telah populer di dunia. Ini adalah suatu jenis gulat yang dapat diikuti oleh semua orang, baik orang tua dan muda, laki-laki dan perempuan. Menghemat tenaga atau efisiensi energi merupakan salah satu prinsip dalam judo. Seorang pejudo yang andal harus berusaha mengalahkan lawannya deng…
Di Indonesia, berbagi konsep nomenklatur kewilayahan seperti 'wilayah', 'kawasan', 'daerah', 'regional', 'area', 'ruang' dan istilah-istilah sejenis, banyak dipergunakn dan saling dapat di pertukarkan pengertiannya walaupun masing-masing memiliki bobot penekanan pemahaman yang berbeda-beda. Secara teoritik, tidak ada perbedaan nomenklatur antara istilah wilayah, kawasan dan daerah. Semuanya sec…
Di Indonesia, berbagi konsep nomenklatur kewilayahan seperti 'wilayah', 'kawasan', 'daerah', 'regional', 'area', 'ruang' dan istilah-istilah sejenis, banyak dipergunakn dan saling dapat di pertukarkan pengertiannya walaupun masing-masing memiliki bobot penekanan pemahaman yang berbeda-beda. Secara teoritik, tidak ada perbedaan nomenklatur antara istilah wilayah, kawasan dan daerah. Semuanya sec…
Studi tentang kebijakan atau politik olahraga dapat terus berlanjut, dan dapat berkontribusi pada, pendekatan teoritis dan metodologis yang luas. Teori tingkat makro tentang ekonomi negara dan politik, kerangka kerja tingkat meso dalam perumusan kebijakan dan implementasi dan pendekatan tingkat mikro untuk memeriksa keterlibatan, pengaruh dan hambatan semuanya dapat meningkatkan kajian kebijaka…
Studi tentang kebijakan atau politik olahraga dapat terus berlanjut, dan dapat berkontribusi pada, pendekatan teoritis dan metodologis yang luas. Teori tingkat makro tentang ekonomi negara dan politik, kerangka kerja tingkat meso dalam perumusan kebijakan dan implementasi dan pendekatan tingkat mikro untuk memeriksa keterlibatan, pengaruh dan hambatan semuanya dapat meningkatkan kajian kebijaka…
Pendidikan musik harus lebih berfungsi, maka pertama-tama pendidikan musik yang berlangsung di sekolah-sekolah harus lebih diperhatikan; sehingga semua sekolah baik yang bersifat umum maupun yang bersifat kejuruan, sepatutnya mendapat pendidikan musik sejak dari Taman Kanak- Kanak hingga perguruan tinggi. Bila pendidikan musik diberikan sejak Taman Kanak-Kanak hingga perguruan tinggi dengan …
Hidup itu berat. Banyak ujian yang harus dihadapi. Jika kita tidak kuat dan gagal, dampaknya bisa fatal. Kita bisa jatuh dan terpuruk. Parahnya, kita akan berhenti melangkah dan berputus asa. Jika seperti itu, selesai sudah. The life is over! Ya. Tidak dimungkiri, hidup memang tidak mudah sehingga kita tidak bisa bermain-main dan berleha-leha menghadapinya. Sebab, hidup bukanlah kelinci percoba…
Sastra: Merupakan Dunia Jungkir-Balik? Demikian salah satu judul esai Budi Darma dalam buku ini. Budi Darma menuliskan perkara-perkara yang tumbuh di sekitar sastra. Kreativitas, para pencipta tradisi, keberadaan kritik sastra, kebiasaan pengarang Indonesia, peran jurusan sastra Indonesia, dan hal-hal lain yang membuat sastra hadir sebagai dunia jungkir-balik sekaligus menarik. Walaupun ditulis…
Alam kerap mengirim pertanda akan datangnya suatu kejadian besar. Malam itu, langit berubah serupa bejana air raksasa yang dibalikkan, hingga menumpahkan seluruh isinya. Ada yang mengenangnya sebagai malam tergulita yang pernah menyungkupi kampung. Hujan menggemuruh, angin menebar tempias, membuat orang lebih memilih merapatkan kemul sarung. Area istal senyap, deretan bendi membisu, kuda-kuda t…
Fariduddin Abu Hamid Muhammad bin Ibrahim lebih dikenal dengan nama Attar, si penyebar wangi. Meski sedikit yang diketahui dengan pasti tentang hidupnya, namun agaknya dapat dikatakan bahwa ia dilahirkan pada tahun 1120 Masehi dekat Nisyapur di Persia Barat-Laut (tempat kelahiran Omar Khayyam). Tarikh wafatnya tak diketahui dengan pasti, tetapi dapat diperkirakan sekitar tahun 1230, sehingga ia…
Si Burung Bulbul Kisah Seorang Ibu Bayangan Si Puteri Duyung Pakaian Baru Sang Kaisar Taman Surga Gadis Kecil Penjual Korek Api Lonceng Anak Bebek yang Buruk Rupa Tentara Kaleng yang Teguh Kotak Batu Api Si Kaki Pincang Sang Malaikat Anak Kecil di Kuburan Keluarga Bahagia